Keingintahuan customer untuk mencoba produk baru dalam hal ini menu masakan yang bagi mereka masih asing dengan nama olahan menu tersebut, terutama menu masakan yang berasal bukan dari daerahnya apalagi dari negeri asing berbeda bahasa, budaya, dan adat tentunya sangat terbantu dengan tampilan foto yang menarik. Foto tersebut bisa memberikan gambaran utuh kepada pembeli untuk memberikan keyakinan keputusan pembelian menu tersebut dihati mereka.
Negara Korea ternyata sangat kaya dengan menu masakan yang cita rasa tak berbeda jauh dengan masakan Indonesia. Halo, selamat datang di Seoul!